1.
Sistem komputer pada dasarnya terdiri dari empat
komponen utama, yaitu ….
a.
perangkat-keras, program aplikasi, program
utility , dan brainware
b.
perangkat-keras, program aplikasi,
sistem-operasi, dan pengguna
c.
perangkat-keras, program aplikasi,
sistem-operasi, dan pengguna
d.
perangkat-keras, program utility, sistem-operasi,
dan pengguna
e.
perangkat-keras, program aplikasi,
sistem-operasi, program utility
2.
Sistem operasi juga sering disebut dengan ....
a.
Hardware
b.
Brainware
c.
Aplikasi
d.
Software
e.
Utility
3.
Sistem operasi mempunyai tiga sasaran utama yaitu
....
a.
Kenyamanan, efisien, dan mampu
berinovasi
b.
Kenyamanan, efisien, dan mampu berenovasi
c.
Kenyamanan, handal, dan mampu berovolusi
d.
Kenyamanan, handal , dan mampu berinovasi
e.
Kenyamanan, efisien, dan mampu berevolusi
4.
System operasi berbasis text artinya user
berinteraksi dengan sistem dengan perintah-perintah yang berupa text. Dibawah
ini sistem operasi yang berbasis text adalah ....
a.
Windows 98
b.
Windows XP
c.
Windows Vista
d.
Windows 7
e.
Debian Squeeze
5.
Sebelum
melakukan instalasi, tutuplah semua program yang berjalan (running), termasuk
nonaktifkan program SCREEEN SAVER, ADVANCED POWER MANAGEMENT SETTINGS, dan
program-program lainya, karena bisa mengganggu proses setup. Langkah
nonaktifkan program SCREEEN SAVER adalah....
a.
Display properties > Background > pilih setting Screen saver none
> Ok
b.
Display properties > Effect
> pilih setting Screen saver none > Ok
c. Display
properties > Screen saver > pilih setting Screen saver none > Ok
d.
Display properties > Setting > pilih setting Screen saver none
> Ok
e.
Display properties > Appearance > pilih setting Screen saver none
> Ok
6.
Untuk melaksanakan instalasi System
operasi Windows, tentu dibutuhkan master program windows. Master program yang akan digunakan dapat tersimpan dalam
....
a. CD, DVD, Disket, Harddisk
b. CD, DVD, Disket, Server
(internet FTP)
c.
CD, DVD, Disket, Harddisk , Flasdisk
d.
CD, Disket, Harddisk, Flasdisk
e.
CD, Server (internet FTP), Harddisk
7.
Restart / reboot komputer anda, Saat komputer
melakukan booting tekan dan tahan tombol DEL, hal ini akan membawa ke menu
SET UP BIOS, Selanjutnya pilih Advance BIOS,Jadikan DVD
ROM sebagai first booting system. Adalah...
a.
booting
melalui harddisk
b.
booting
melalui Removable
c.
booting
melalui Flashdisk
d.
disk booting melalui CD/DVD
e.
booting
melalui disket
8.
Sebutkan OS berdasarkan interface terhadap
penggunaannya yang menggunakan GUI….
a. Ms. Windows & Linux
b. DOS & Linux
c. Posix, Linux, & DOS
d. Ms. Windows & Posix
e. Linux & Posix
a. Ms. Windows & Linux
b. DOS & Linux
c. Posix, Linux, & DOS
d. Ms. Windows & Posix
e. Linux & Posix
9.
Apa yang digunakan untuk menginstal computer dengan
menggunakan CD-Drive….
a. Disket
b. Harddisk
c. Flashdisk
d. CD / DVD Bootable
e. MMC
a. Disket
b. Harddisk
c. Flashdisk
d. CD / DVD Bootable
e. MMC
10. Merestart komputer
dan menekan tombol Del secara terus menerus saat Booting adalah langkah untuk….
a. Memasuki DOS
b. Memasuki BIOS
c. Mematikan komputer
d. Memasuki menu
e. Memasuki ‘My komputer’
a. Memasuki DOS
b. Memasuki BIOS
c. Mematikan komputer
d. Memasuki menu
e. Memasuki ‘My komputer’
11. Sebutkan
system operasi berdasarkan interface terhadap penggunanya yang menggunakan
teks….
a. Linux, Posix, & DOS
b. Posix, & Linux
c. Ms. Windows
c. DOS & Posix
e. Linux & DOS
a. Linux, Posix, & DOS
b. Posix, & Linux
c. Ms. Windows
c. DOS & Posix
e. Linux & DOS
12. Kepanjangan
dari BIOS adalah….
a. Basic Internal Output Sistem
b. Barisan Inter Oleh Sama
c. Basic Input Output System
d. Basic Internet Olah Sistem
e. Badan Input Outner Sistem
a. Basic Internal Output Sistem
b. Barisan Inter Oleh Sama
c. Basic Input Output System
d. Basic Internet Olah Sistem
e. Badan Input Outner Sistem
13. Salah satu sistem operasi
berbasis GUI yang saat ini banyak digunakan di pasar/masyarakat adalah ....
a.
Linux c.
Mancintos e. Unix
b.
MS Windows d.
DOS
14. Yang termasuk dalam
kategori software operating system adalah, kecuali ....
a.
Windows
98
b.
Linux
c. Ms-Office 2000
d.
FreeBSD
e.
Unix
15. Sistem operasi merupakan
penghubung antara .. ….
a.
pengguna komputer dengan perangkat
keras komputer
b.
pengguna komputer dengan perangkat software komputer
c.
barinware
dengan perangkat pengguna
komputer
d.
barinware komputer dengan perangkat software komputer
e.
barinware komputer dengan perangkat sistem komputer
16. Sistem
operasi buatan Microsoft adalah….
a. Linux
b. OS/2
c. Mac OS
d. Windows
e. AS 400
a. Linux
b. OS/2
c. Mac OS
d. Windows
e. AS 400
17. Program yang
berisi informasi & konfigurasi perangkat keras yang terpasang pada
komuter….
a. OS
b. DOS
c. BIOS
d. Setup
e. Memori
a. OS
b. DOS
c. BIOS
d. Setup
e. Memori
18. Sistem
operasi yang dapat kita gunakan secara gratis adalah….
a. Windows XP
b. DOS
c. Mac OS
d. OS/2
e. Linux
a. Windows XP
b. DOS
c. Mac OS
d. OS/2
e. Linux
19. Peletakan
system ( hasil menginstal ) sebaiknya diletakkan di….
a. Locak disk C
b. Locak disk D
c. Locak disk E
d. My Document
e. CD Room
a. Locak disk C
b. Locak disk D
c. Locak disk E
d. My Document
e. CD Room
20. sistem operasi harus dibangun sehingga memungkinkan dan
memudahkan pengembangan, pengujian serta
pengajuan sistem yang baru, artinya ....
a. kenyamanan
b. berevolusi
c. efisien
d. kehandalan
e. familier
21. Menghapus program adalah bagian yang sangat penting dalam
Windows karena hal ini sangatlah sering kita gunakan. Cara untuk menghapus
suatu program, dapat diikuti langkah berikut ....
a. Start
Menu à
Control Panel à
Printers and faxes
b.
Start Menu à Settting à Control Panel à Add/Remove Program
c. Start
Menu à
Control Panel à
Network Connection
d. Start
Menu à
Control Panel à
Add/Remove Program à Taskbar and Start menu
e. Start
Menu à
Control Panel à
Add/Remove Program à Performance and Mantenance
22. Untuk membuat sebuah desktop shourtcut dari item Windows
Explorer dapat diikuti langkah-langkah berikut ini...
a. Bukalah Windows Explorer. Temukan item yang akan dibuat shortcutnya
pada Windows Explorer tersebut. Klik kanan pada item tersebut lalu sorot Send
to pilih pada desktop (create
Shourtcut).
b.
Bukalah Windows Explorer. Temukan item
yang akan dibuat shortcutnya pada Windows Explorer tersebut. Klik kiri pada
item tersebut lalu sorot Send to
pilih pada desktop (create Shourtcut).
c.
Bukalah Windows Explorer. Temukan item
yang akan dibuat shortcutnya pada Windows Explorer tersebut. Klik kanan dan
delete pada item tersebut
d.
Bukalah Windows Explorer. Temukan item
yang akan dibuat shortcutnya pada Windows Explorer tersebut. Doble klick pada item tersebut
e.
Bukalah Windows Explorer. Temukan item
yang akan dibuat shortcutnya pada Windows Explorer tersebut. Klik kiri pada
item tersebut lalu sorot Send to
pilih pada directory partisi system
23. Instalasi sistem operasi berbasis GUI dapat dilakukan
dari ….
a.
Dari command prompt DOS,
maupun dari sistem operasi lain
b.
Dari Flahdisk, command prompt DOS,
maupun antivirus lain
c.
Dari Disket, Linux, harddisk maupun
dari sistem operasi lain
d.
Dari
command prompt Acintos, maupun dari sistem program utility
e.
Dari Flahdisk, command prompt DOS,
maupun dari norton ghosh
|
24. Untuk Menampilkan window task manager dengan cara sebagai
berikut ....
a. Alt+F4
b. Ctrl+P
c. Ctrl+I
d. Ctrl+Alt+Del
e. Tap+Alt+Del
25. Secara
normal, komputer menyimpan data pada hardisk secara continue. Akan
tetapi, pada keadaan tertentu komputer menyimpan data tersebut secara
terpecah-pecah. Dalam keadaan seperti ini, komputer akan membutuhkan waktu yang
lebih lama untuk membaca data dari hardisk. Untuk menyatukan data yang
terpecah-pecah menjadi data yang continue, menggunakan program….
a. System
Restore
b. Disk
Cleanup
c. Character
map
d. System
backup
e. defragmentasi
5 komentar:
no 8 salah
ty
Sangat membantu, tapi apakah jawaban tersebut benar semua... terimakasih
Soal dan jawaban tersebut saya dapatkan dari Guru saya di SMK. mohon koreksi dan pembenarannya jika ada yang salah. Terima kasih
Posting Komentar